Tuesday, 23 February 2016

cara mudah membuat sitemap di blog

cara mudah membuat sitemap di blog - sitemap dengan artian singkat adalah daftar isi. Jadi jika anda ingin memudahkan pengunjung untuk melihat daftar judul-judul postingan anda membuat sitemap sangat lah perlu. Karena sitemap juga termasuk hal penting di dalam sebuah blog. Sitemap mengelompokkan judul postingan anda berdasarkan label. Sebagai contoh lihat gambar di bawah ini.

cara mudah membuat sitemap di blog

Bagi anda yang ingin membuat sitemap, disini saya akan coba jelaskan cara mudah membuat sitemap di blog. Langah-langkahnya sebagai berikut.

Cara Mudah Membuat Sitemap di Blog

  • Silahkan masuk ke dashboard blog anda. 
  • Pilih laman, terus laman baru dan akan muncul halaman kosong.
cara mudah membuat sitemap di blog

  • Pada halaman kosong tersebut, pilih penulisan mode html.
cara mudah membuat sitemap di blog

  • Beri judul sitemap, terus copy paste kode html dibawah ini pada halaman kosong tersebut.
<script src="http://me-sitemap.googlecode.com/files/mysitemap.js" type="text/javascript"></script>
<script src="http://royiaidiltrag.blogspot.com/feeds/posts/default?max-results=9999&amp;alt=json-in-script&amp;callback=loadtoc"></script>
  • Ganti http://www.buatblog.net dengan situs blog anda.
  • Klik publikasikan dan sitemap anda sudah berhasil dibuat, tinggal menampilkan sitemap anda dimenu. Seperti di blog saya, lihat diatas.
Itulah cara mudah membuat sitemap di blog, semoga dengan postingan ini bisa membantu anda dalam membuat sitemap di blog anda, terimakasih.

No comments:

Post a Comment